|

Kamis, 06 Februari 2014

QS. al-Muthaffifin (83) : 1-6

Ayat Ekonomi tentang Etika Ekonomi
(Seimbang dalam menuntut hak dan menunaikan kewajiban dalam bidang ekonomi)
QS. al-Muthaffifin (83) : 1-6



Terjemah
  1. Kecelakaan besarlah bagi orang-orang yang curang [1561],
  2. (yaitu) orang-orang yang apabila menerima takaran dari orang lain mereka minta dipenuhi,
  3. Dan apabila mereka menakar atau menimbang untuk orang lain, mereka mengurangi.
  4. Tidaklah orang-orang itu menyangka, bahwa Sesungguhnya mereka akan dibangkitkan,
  5. Pada suatu hari yang besar,
  6. (yaitu) hari (ketika) manusia berdiri menghadap Tuhan semesta alam?
[1561]  yang dimaksud dengan orang-orang yang curang di sini ialah orang-orang yang curang dalam menakar dan menimbang.
 
Tafsir Ayat

Korelasi (hubungan) Ayat dengan Fenomena Ekonomi Kontemporer
  • al-Mutaffif (orang yang curang) :
    • Jika menuntut hak kepada orang lain, ia akan berusaha sekuat tenaganya agar haknya cepat dan segera ditunaikan oleh orang lain, tetapi ...
    • Jika menunaikan kewajiban untuk orang lain, ia cenderung : (1) mengurangi beban kewajibannya yang harus ditunaikan untuk orang lain, dan (2) merugikan (mengurangi) haknya orang lain.
  • al-Mutaffif bisa dimaknai makro (luas) di semua aspek kehidupan atau dimaknai mikro (sempit) berkaitan dengan aspek ekonomi.

Kesimpulan

Daftar Pustaka
Comments
0 Comments